Banyak fans yang mencari prediksi hasil skor yang mungkin diperoleh pada pertandingan Santa Clara vs Sporting Braga. Pertandingan yang akan berlangsung di Cidade do Futebol ini merupakan laga pekan ke-25 Primeira Liga 2019/20 di mana Santa Clara sebagai tuan rumah dan Sporting Braga sebagai lawan.
Berdasarkan klasemen, Santa Clara berada di posisi 10 dengan bekal 30 poin, lebih unggul 11 poin dibanding Portimonense di zona degradasi. Berbeda dengan Braga yang berada di posisi 3 klasemen dengan bekal 46 poin.
Dengan begitu, bisa dilihat prediksi bola malam ini klub mana yang lebih unggul jika diliat dari bekal poin yang dimilikinya. Belakangan ini, Santa Clara sepertinya tidak mendapatkan dukungan dewi fortuna karena ia tidak meraih kemenangan sama sekali dalam 3 laga terakhirnya, termasuk saat melawan Gil Vicente.
Sedangkan, Braga cukup cemerlang dalam 4 laga terakhirnya, di mana ia hanya mengalami 1 kali kekalahan saja dan 3 pertandingan mampu meraih kemenangan. Sudah bisa melihat bagaimana prediksi pertandingan Santa Clara vs Sporting Braga?
Prediksi Hasil Pertandingan yang Akan Dicapai
Sebelumnya, Braga mampu mengalahkan Santa Clara pertemuan pertama ajang Primeira Liga di mana gol berhasil dicetak oleh Wilson Eduardo dan Ricardo Horta. Perbedaan performa lebih jelas jika kita lihat dalam 11 pertemuan kedua tim di mana Braga mampu meraih 7 kali kemenangan.
Sedangkan Santa Clara hanya berhasil meraih 1 kemenangan saja. Berdasarkan pertandingan-pertandingan sebelumnya, kita sudah bisa melihat jika Braga lebih unggul dibanding Santa Clara. Untuk itu, sesuai prediksi bola malam ini, peluang kemenangan Braga lebih besar dan prediksi skor hasilnya adalah 1-3 untuk Braga.
Meski begitu, Braga harus tetap waspada dengan kekuatan yang dimiliki Santa Clara karena kali ini pertandingan di adakan di markas Santa Clara. Pertandingan antara Santa Clara dan Sporting Braga memang patut untuk dinantikan karena keduanya memiliki kekuatan masing-masing yang bisa membuat pertandingan lebih seru dan menegangkan.
Meskipun secara performa Braga lebih unggul, tapi penonton tidak pernah tahu apa yang akan terjadi di lapangan nantinya. Jadi, jangan lupa menyaksikan pertandingannya untuk mengetahui hasil prediksi dari Santa Clara vs Sporting Braga.